Ini Dia HP Vivo Harga 1 Jutaan yang Punya Sertifikasi Militer, Masih Worth It Dibeli Tahun 2025 

Vivo Y19S
Vivo Y19S jadi HP Vivo harga 1 jutaan yang layak dipertimbangkan. Foto: Tangkapan layar Youtube
0 Komentar

Dalam kondisi cahaya yang cukup, hasil fotonya tergolong baik untuk kelas entry level.

Namun, di kondisi minin cahaya, detailnya sedikit berkurang dan muncul noise.

Untuk perekaman video, kamera depan cukup stabil, meskipun kadang skin tone terlihat kurang konsisten.

Layarnya menggunakan panel IPS HD+ dengan refresh rate 90Hz.

Baca Juga:HP Murah Tapi Bisa Gaming? Ini Performa Gaming Itel A50 yang Bikin Penasaran!Harga Bitcoin Hari Ini Terjun Bebas ke $80.000! Apakah Ini Awal dari Kejatuhan yang Lebih Dalam?

Meski tidak setajam layar Full HD, refresh rate yang lebih tinggi membuat scrolling terasa lebih mulus.

Audio juga cukup baik berkat dual speaker, meskipun volumenya tidak terlalu keras.

Vivo Y19S adalah pilihan menarik di kelas HP 1 jutaan, terutama karena daya tahan baterai yang lama, build quality tangguh dengan sertifikasi Military Grade, dan layar 90Hz.

Jadi kalau kamu mencari HP Vivo harga 1 jutaan yang awet dan nyaman untuk pemakaian sehari-hari, HP ini masih sangat layak dibeli di tahun 2025.

Tapi, kalau kamu butuh HP untuk gaming berat atau fotografi yang lebih baik, mungkin ada opsi lain yang lebih cocok.

0 Komentar