Yuk Jajan Produk UMKM!

Yuk Jajan Produk UMKM!
PAMERAN. Gebyar Produk UMKM Kabupaten Tasikmalaya di supermarket Plaza Asia Tasikmalaya, Senin (16/1/2023). Foto: Fatkhur Rizqi/Radar Tasikmalaya
0 Komentar

Langkahnya, pihaknya memberikan peluang kepada UMKM agar bagaimana produk terjual di pasar modern. Seperti di Indomaret sudah ada sembilan produk jenis olahan makanan.

“Usaha dinas mencoba memfasilitasi UMKM di bidang pemasaran. Khususnya sasaran kepada pasar modern,” katanya.

Lebih lanjut, kerja sama dengan Plaza Asia Tasikmalaya ini, agar produk olahan makanan dan minuman dipasarkan di supermarket. Dengan begitu mampu menyebar luaskan produknya.

Baca Juga:Disdik Percepat Platform Merdeka MengajarSDN Citapen Banjir Prestasi

“Ada 84 UMKM yang memiliki syarat legalitas dan perizinan lengkap yang bisa masuk ke supermarket ini. Agar produk UMKM dapat bersaing, karena terjamin legalitas dan berkualitas,” ujarnya. Dengan begitu, mudah-mudahan ini sebagai langkah, menumbuhkan pasar menjanjikan bagi UMKM Kabupaten Tasikmalaya.

“Ternyata gebyar UMKM ini responsnya disambut baik. Produk yang terjual, pada satu hari saja menghasilkan Rp 1,2 juta dan hari keduanya Rp 2 juta,” katanya. (riz)

[/membersonly]

Belum berlangganan Epaper? Silakan klik Daftar!

 

 

Laman:

1 2
0 Komentar