TASIK – Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 2 Kota Tasikmalaya sudah siap membuka pembelajaran tatap muka.
Saat ini pihak sekolah terus meningkatkan protokol kesehatan untuk penunjang pembelajaran tatap muka tersebut.
Kepala SMPN 2 Kota Tasikmalaya Dra Hj Dadah Nahidah MPd mengatakan, persiapan protokol kesehatan untuk pembelajaran tatap muka itu sudah pihaknya siapkan pada awal ada rencana pembelajaran tatap muka dibuka kembali.
Baca selengkapnya/berlangganan , disini
Be the first to comment on "SMPN 2 Siap KBM Tatap Muka"