Ini Daftar Merk Eyeshadow Tahan Lama, Pigmented, dan Harga di Bawah 60 Ribu!

Eyeshadow
Ini Daftar Merk Eyeshadow Tahan Lama, Pigmented, dan Harga di Bawah 60 Ribu!
0 Komentar

Kalau kamu menginginkan eyeshadow pigmented yang memberikan efek kilau elegan, maka Inez bisa menjadi pilihan tepat.

Produk ini terdiri dari berbagai warna netral dan bold dalam satu palet, sehingga kamu bisa berkreasi dengan bebas.

Formulanya mengandung partikel micronized powder yang membuat hasil akhir lebih smooth dan mewah.

Harganya pun tergolong bagus dan murah, hanya sekitar 60 ribuan.

Cocok digunakan untuk makeup harian maupun pesta malam.

5. You The Simplicity Eyeshadow Quad Flair

Baca Juga:Rekomendasi Pembersih Wajah Terbaik untuk Kulit Sensitif Kandungan Aman, Bebas IritasiSkincare Korea Terbaik untuk Memutihkan Wajah, Nomor 3 Viral Banget di TikTok!

Eyeshadow dari You Cosmetics ini hadir dengan empat warna dalam satu palet kecil yang praktis.

Cocok buat kamu yang aktif dan butuh makeup simpel namun tetap standout.

Meski jumlah warnanya sedikit, tapi pigmentasinya tidak main-main.

Formulanya tahan lama dan tidak mudah luntur, bahkan setelah digunakan seharian.

Dengan harga di kisaran 50 ribuan, produk ini sangat worth it untuk dimiliki.

0 Komentar