Harga Beras di Kota Banjar Tinggi, Pemkot Mulai Bergerak Lakukan Intervensi

Harga beras di Kota Banjar
Harga beras di Kota Banjar masih tinggi. Pemkot melakukan upaya untuk stabilkan harga. (Yulianto/Radartasik.id)
0 Komentar

Sebelumnya, Keterlambatan masa tanam dan panen akibat fenomena el nino membuat ketersediaan beras di sebagaian daerah mengalami kesulitan. Hal ini berdampak pada naiknya harga beras di Kota Banjar karena kebutuhan tinggi sedangkan ketersediaan sedikit.

Sudah dua minggu ini terjadi. Harga beras per kilogram itu Rp 15.500 untuk eceran. Sedangkan pembelian setiap karung diberi harga Rp 15.000 per kilogramnya. (*)

0 Komentar