Termasuk, para pemain Persib yang telah membawa gelar juara akan dirayu klub-klub lain dengan harga besar.
Tyronne del Pino Roh Permainan Persib Musim Ini
Bobotoh Persib menilai bahwa Tyronne del Pino merupakan salah satu roh permainan Persib musim ini.
Del Pino mencetak 16 gol dan menyumbangkan 7 assist bagi Persib Bandung musim ini.
Dia pun top skor Persib musim Liga 1 2024/2025.
Baca Juga:Penasaran, Nasib Tyronne del Pino di Persib Musim Depan Masih Samar-Samar, Benarkah Pergi ke Malut United?Angin Segar, Firza Andika Gabung Persib Bandung Musim Depan? Dana Transfernya Terbaru Rp 4.35 Miliar
Untuk itu Bobotoh berharap Persib mempertahankan Tyronne del Pino untuk musim depan.
”Tyrone salah satu rohnya Persib di musim ini sebaiknya di pertahankan sebagai tanda penghormatan,” ujar Anto Tawakal di media sosial.
“Menurut saya Del Pino masih layak di Persib..satu musim deui lah…salam ti Bobotoh Majalengka….” kata A Halim.