4. Skintific 5X Ceramide Barrier Repair Moisturizer Gel
Produk ini mengandung lima jenis ceramide, hyaluronic acid, dan centella asiatica yang bekerja efektif memperkuat kulit dari dalam.
Teksturnya ringan, nyaman digunakan oleh kulit berminyak maupun berjerawat, serta membantu meredakan kemerahan pada kulit.
Moisturizer untuk remaja ini dijual mulai dari Rp50.000 dan banyak direkomendasikan oleh dermatolog.
5. Emina Bright Stuff for Acne Prone Skin Moisturizing Cream
Baca Juga:Buktikan Sendiri! 4 Rekomendasi Body Lotion BPOM Ini Bikin Kulitmu Lebih Cerah dalam Sekejap!Rahasia Riasan Flawless Tanpa Touch Up? Sekali Pakai Compact Powder Ini, Riasanmu Tahan Badai Seharian!
Emina Bright Stuff for Acne Prone Skin Moisturizing Cream menjadi solusi bagi remaja yang memiliki masalah kulit berminyak dan berjerawat.
Dengan tambahan SPF 15, moisturizer ini juga memberikan perlindungan dari sinar matahari.
Harga produk ini berkisar Rp30.000 dan dapat ditemukan dengan mudah di berbagai toko kosmetik.