“Sudah empat kali pengukuran jalan. Akan tetapi, hingga sekarang belum ada perbaikan jalannya. Bahkan dijanjikan dua tahun kemarin, hingga tahun sekarang belum ada realisasinya perbaikan jalannya,” katanya.
Bahkan masyarakat sekitar pun sudah menyampaikan aspirasinya ke anggota DPRD. Setelah menyampaikan, memang ada janjinya untuk mengusulkan perbaikan jalan, kenyataan setelah jadi belum ada wujudnya. (riz)