Tentunya, tim kebanggaan Bonek ini mengincar poin penuh demi memangkas jarak dengan Dewa United dan Persib Bandung yang berada di atasnya.
Saat ini, Persebaya masih berada di peringkat 3 dengan perolehan 48 poin.
Persebaya terpaut 1 angka dari Dewa United yang berada di peringkat 2 atau terpaut 14 poin dari Persib yang berada di puncak.