Segera Cek dan Cairkan Dana Bansos PKH Tahap 1 2025 dengan Cara Ini

Bansos PKH
Cara mengecek dan mencairkan dana bansos PKH tahap 1 2025. Foto: Tangkapan layar Youtube
0 Komentar

Cara Mencairkan Bansos PKH dengan Mudah

Kalau Anda sudah terdaftar sebagai penerima, berikut cara mencairkan bansos PKH dengan mudah:

1. Melalui Bank Himbara

Dana akan otomatis masuk ke rekening BRI, BNI, Mandiri, atau BTN sesuai data penerima.

Bisa langsung ditarik melalui ATM atau teller bank.

2. Melalui e-Warong atau Agen Bank

Bagi penerima tanpa rekening, bansos bisa dicairkan melalui e-Warong atau agen bank terdekat.

Baca Juga:KA Pasundan Lebaran: Pilihan Mudik Ekonomis, Hadir Mulai 21 Maret 2025, Tarif Mulai Rp 88.000

Jangan lupa membawa KTP dan Kartu Keluarga (KK) untuk kebutuhan verifikasi data.

3. Melalui Pendamping Sosial PKH

Kalau anda mengalami kendala, penerima dapat menghubungi pendamping sosial PKH di desa atau kelurahan masing-masing.

Bantuan ini diharapkan bisa membantu keluarga yang membutuhkan.

0 Komentar