Sinopsis Pinjam 100 The Movie: Kisah Perjuangan Dua Sekawan dari Binjai ke Jakarta

Pinjam 100 The Movie (Istimewa: 21cineplax.com)
Sinopsis Pinjam 100 The Movie: Kisah Perjuangan Dua Sekawan dari Binjai ke Jakarta (Istimewa: 21cineplax.com)
0 Komentar

Di tengah keterbatasan, mereka harus menemukan cara untuk tetap bertahan dan meraih kesuksesan yang selama ini mereka impikan.

Pinjam 100 The Movie akan mulai tayang di bioskop pada 10 April 2025.

Dengan cerita yang menghibur, dibalut unsur komedi dan drama yang kuat, film ini diharapkan mampu memberikan tontonan yang tidak hanya lucu, tetapi juga penuh makna tentang perjuangan dan persahabatan.

Saksikan kisah seru Paris dan Jerstang dalam menghadapi kerasnya kehidupan di ibukota!.***

0 Komentar