Timbulan Sampah di Kota Tasikmalaya Diprediksi Melonjak Selama Ramadan

Volume sampah Timbulan
Sampah menumpuk di tepi Jalan RE Djaelani dan menimbulkan bau tak sedap. (Firgiawan/Radartasik.id)
0 Komentar

50,2 Km Jalan di Garut Pakai Aspal Campur Sampah Plastik, Bakal Lebih Awet?

Di tengah masih rendahnya kesadaran sebagian warga Kota Tasik akan kebersihan, Asep juga mengatakan kurangnya tempat sampah jadi satu pemicu maraknya sampah di kawasan tersebut.

“Enggak jarang yang buat di selokan atau bahkan dibiarkan begitu saja di tempat bekas dia duduk,” ujarnya.

Baca Juga:Pegadaian Kota Tasikmalaya Bantu UMKM Naik Kelas Lewat Festival Ramadan Selama Dua PekanPenyelenggaraan Jaminan Kesehatan di Kabupaten Ciamis Baru 87 Persen, Belum Sampai UHC

Tidak hanya itu, Asep menjelaskan peran kerjasama dengan pedagang perlu dilakukan.

“Mohon kerjasama saja dengan para pedagang. Tolong disediakan tempat sampahnya yang baik supaya tidak tercecer,” tandasnya.(Ayu Sabrina)

Baca berita dan artikel lainnya di google news

0 Komentar