Jangan sampai, sertifikat Adipura tersebut hanya sebatas riasan semu Pj Wali Kota Tasikmalaya. Sedangkan masyarakat tidak merasakan efek dari penghargaan tersebut. “Padahal pada kenyataannya kita bisa menilai sendiri sebagai masyarakat, kalau begini kondisinya sertifikat Adipura itu kebanggaan siapa?,” imbuhnya.(*)
Kunjungi juga Radartasik.id di Google News dan Tiktok