Sepanjang Januari 2024 Ada Promo Pembelian Honda Vario 160 di Jawa Barat

Vario 160
PT DAM dengan seluruh jaringan dealer sepeda motor Honda di Jawa Barat memberikan program khusus pembelian Honda Vario 160 selama periode Januari 2024. (DAM for Radartasik.id)
0 Komentar

RADARTASIK.ID – PT Daya Adicipta Motora (DAM) bekerja sama dengan seluruh jaringan dealer sepeda motor Honda di Jawa Barat memberikan program khusus pembelian Honda Vario 160 selama periode Januari 2024.

Para pencinta skutik besar Honda Vario 160 punya kesempatan mendapatkan potongan khusus senilai Rp 500.000 jika melaksanakan pembelian secara cash atau kredit.

”Kami ingin memberikan apresiasi kepada seluruh konsumen setia Honda dengan menawarkan promo pembelian sepeda motor Honda Vario 160 di seluruh jaringan dealer Honda di Jawa Barat,” ujar Handi dalam siaran pers yang diterima Radartasik.id.

Baca Juga:Melek Digital, PD Persistri Kabupaten Tasikmalaya Gelar Workshop Jurnalistik dan Pembuatan Situs WebKlarifikasi Video Diduga Belatung di Mie Gacoan Cirebon, Ini Penjelasan Pihak Manajemen

”Konsumen dapat langsung mengunjungi jaringan dealer sepeda motor Honda di Jawa Barat untuk mendapatkan program yang kami hadirkan di bulan Januari,” ungkap Handi.

Dengan begitu, mesin terbaru tersebut dapat menghasilkan tenaga maksimal hingga 11,3 kW pada 8.500 rpm dengan torsi puncak 13,8 Nm pada 7.000 rpm.

Sensasi bertenaga yang dihadirkan New Honda Vario 160 pun mewujudkan kebanggaan dan kesenangan berkendara.

0 Komentar