Atlet PORDASI Kabupaten Tasikmalaya Bersinar di Kartini Cup 2025, Raih Medali Perunggu dan Perak
TASIKMALAYA, RADARTASIK.ID – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan atlet Persatuan Olahraga Berkuda Seluruh Indonesia (PORDASI) Kabupaten Tasikmalaya dalam kejuaraan Kartini Cup...