1.855 PPPK Paruh Waktu di Kota Tasikmalaya Resmi Dilantik, Wali Kota Ingatkan Tiga Dosa Besar Harus Dijauhi
TASIKMALAYA, RADARTASIK.ID – Sebanyak 1.855 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) paruh waktu dilantik di halaman Bale Kota, Senin (24/11/2025)....
