RADARTASIK.ID – Artikel berikut mengulas 4 aplikasi yang kabarnya memungkinkan pengguna mendapatkan saldo dana gratis.
Jadi, mengakses keempat aplikasi tersebut di 2026, pengguna gadget Android menjadi punya peluang untuk mendapat tambahan penghasilan.
Namun, hasil itu bisa diperoleh jika bisa menyelesaikan tugas ataupun misi yang ada di apk.
Baca Juga:Hadiahnya dapat Ditukar dengan Saldo DANA Gratis, Ini Aplikasi yang Bisa Coba DiaksesGabut Sendirian? Coba Cari Keseruan di Game Penghasil Saldo DANA 2026 yang Ini, Berpeluang Raih Reward Lho
Selain itu juga, perlu durasi bermain yang tidak sebentar. Mendapatkan saldo secara gratis tentu membutuhkan waktu.
Kemudian, tidak disarankan mengakses aplikasi yang dikabarkan menawarkan hadiah itu untuk membidik pendapatan.
Tidak ada jaminan bagi pengguna bisa mendapatkan hal tersebut. Jadi, apk yang diulas di artikel ini lebih pas diakses untuk sekedar mencari hiburan sekedar mencari sedikit bonus dari internet.
Yang pertama ialah Jakpat.
Melansir tentang Jakpat di Google Play, tugas yang harus diselesaikan di platform ini yakni mengisi survei.
Survei itu harus dikerjakan agar memperoleh Jakpat poin yang bisa ditukar menjadi pulsa ataupun hadiah saldo gratis.
Yang kedua ialah Cashzine.
Selain lewat permainan ataupun aplikasi isi survei, raih uang dana gratis juga bisa melalui aplikasi yang menawarkan berbagai bahan bacaan novel.
Aplikasi yang dimaksud yakni Cashzine.
Di apk ini juga terdapat aktivitas lainnya yang dapat diikuti dan bisa menambah jumlah keuntungan.
Yang ketiga yaitu aplikasi permainan bernama Ball Sort.
Ball Sort cukup populer di Google Play.
Baca Juga:Wilujeng Sumping Layvin Kurzawa, Kuota Pemain Asing Persib Kembali Penuh Usai Ditinggal Wiliam MarcilioKapten Tim Persib Incar Kemenangan Kesembilan di Kandang, Pastikan Siap Lawan PSBS Biak di Hadapan Bobotoh
Kesempatan meraih dana dompet digital di aplikasi ini bisa terbuka jika pengguna mampu menyelesaikan teka-teki penyortiran bola.
Setiap level game punya tingkat kesulitan yang berbeda-beda.
Pengguna harus bisa menyortir bola berwarna ke tabung agar mendapatkan koin yang bisa ditukarkan menjadi hadiah nyata.
Yang terakhir yaitu ISUL.
Bagi yang senang menjawab kuis secara online dapat mencoba mengakses aplikasi bernama ISUL.
ISUL dapat diinstal dengan gampang lewat Google Play. Kemudian, pengguna juga bisa mengakses aplikasi tersebut secara gratis.
Silakan akses berbagai misi atau tugas yang dihadirkan agar mendapatkan keuntungan.
Tapi, perlu diketahui, keuntungan yang masuk nantinya yakni berupa poin.
Hadiah itu bisa ditukar menjadi saldo gratis melalui withdraw ke dompet digital atau e-wallet.
