5 Pose Foto Estetik di Kafe Industrial Modern dengan Bantuan Prompt AI

Prompt AI
5 Pose Foto Estetik di Kafe Industrial Modern dengan Bantuan Prompt AI (Radartasik.id/Gemini AI)
0 Komentar

nuansa urban cozy dengan lampu gantung hangat dan furnitur logam terlihat, detail tekstur dinding bata dan lantai beton terlihat jelas, hasil estetik, realistis, natural, tidak terlihat seperti AI.”

4. Membaca Buku di Kursi Vintage

“Edit foto saya duduk di kursi vintage di kafe industrial modern, memegang buku terbuka, tatapan mata penuh ekspresi fokus membaca namun tidak kosong,

pencahayaan lembut menyorot wajah, background nuansa urban cozy dengan aksen lampu kuning hangat dan tanaman hijau,

Baca Juga:Prompt Gemini AI Ini Bikin Foto Kamu Seolah Liburan Mahal ke Luar NegeriCushion Terbaik untuk Makeup Harian! Review Lengkap B Erl Healthy Glaze Cushion dengan Hasil Glowing Natural

detail tekstur kayu dan logam jelas, hasil natural, realistis, estetik, tetap terlihat nyata dan bukan gambar AI.”

5. Berpose di Depan Bar Kafe Industrial

“Edit foto saya berdiri di depan bar kafe industrial modern, pose casual dengan satu tangan di pinggang, tatapan ke arah kamera dengan ekspresi percaya diri,

pencahayaan lampu gantung hangat menciptakan nuansa urban cozy, detail bar, kursi, dan rak logam terlihat jelas, tekstur bata dan kayu natural,

hasil estetik, realistis, tidak terlihat seperti buatan AI, tetap mempertahankan karakter asli wajah dan ekspresi.”

0 Komentar