RADARTASIK.ID – Bermacam-macam game bermunculan di era digital sekarang ini. Bahkan, kini terdapat game yang memungkinkan pengguna mendapatkan saldo dana gratis yang bisa ditarik ke e-wallet.
Salah satu platform yang menawarkan hadiah tersebut ialah ISUL. Ya ISUL, aplikasi kuis ini menawarkan reward yang menarik.
Bagi yang rutin bermain dan mampu menyelesaikan misi dan tugas di ISUL, jadi punya kesempatan untuk mendapatkan uang dana atau hadiah lainnya.
Baca Juga:Seru dan Bisa Raih Hadiah, Ini Game Penghasil Saldo DANA Gratis 2026Hadiah Baru di Tahun Ini, Berikut Daftar Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis 2026, Tanpa Deposit
Permainan online ini dapat diinstal secara gratis dan mudah melalui Google Play.
Caranya, silakan buka Google Play, setelah itu tulis pada kolom pencarian dengan kata kunci ISUL.
Namun, sebelum mengakses ISUL, pastikan tak menjadikan aplikasi ini untuk mencari sumber pendapatan.
Mengakses aplikasi kuis ini lebih pas untuk mencari keseruan atau untuk sekedar mencari sedikit hadiah dari internet.
Kemudian, penting juga menyiapkan modal kuota internet agar menyelesaikan tugas di ISUL berjalan dengan lancar.
Berikut cara kerja dari ISUL agar berkesempatan memperoleh hadiah dana gratis e-wallet.
Bagi yang belum memiliki platform ini, silahkan melakukan penginstalan di Google Play.
Baca Juga:Ini Sosok Calon Pengganti Federico Barba Jika Pergi dari Persib, Pernah Main di Liga 1 dan Bawa Persib JuaraKilas Balik! Ini Tim yang Kalahkan Persib di Putaran Pertama Super League 2025-2026, Salah Satunya Tim Promosi
Kemudian yang kedua, silakan lakukan pendaftaran akun menggunakan nomor handphone atau bisa juga menggunakan email aktif.
Ketiga, akses berbagai misi atau tugas untuk berkesempatan memperoleh sejumlah poin.
Keempat, kumpulkan poin sebanyak-banyaknya. Selain lewat menjawab kuis, poin juga bisa didapat dari aktivitas lainnya seperti mengundang teman ataupun bermain game.
Yang selanjutnya, jika poin yang dikumpulkan sudah melebihi batas minimum penarikan, maka bisa masuk ke tahap penarikan keuntungan.
Withdraw dari aplikasi ini bisa ke berbagai dompet digital yang familiar di Indonesia.
Itulah sekilas info mengenai aplikasi yang memungkinkan pengguna mendapatkan dana gratis.
Seperti yang telah diinformasikan di atas, tidak disarankan sama sekali mengakses apk ini untuk mengincar pendapatan.
Tak ada jaminan bagi pengguna bisa mendapatkan hadiah tersebut.
Catatan: Artikel ini hanya sebatas info saja. Kegagalan mendapatkan saldo dana gratis dari aplikasi tersebut bukan tanggung jawab Radar Tasik.
