RADARTASIK.ID – Perkembangan teknologi kecerdasan buatan membuat edit foto kini bisa dilakukan tanpa keahlian teknis tinggi.
Salah satu tren paling populer adalah penggunaan Prompt Gemini AI yang ramai digunakan di media sosial.
Dengan satu foto biasa, pengguna bisa mengubah tampilan menjadi seperti sedang berada di China dengan balutan hanfu tradisional yang anggun.
Tren ini diminati karena hasilnya terlihat alami dan tidak berlebihan.
Baca Juga:Bukit Panyangrayan Tasikmalaya, Tempat Healing Murah dengan Panorama Alam EpicSumber Mata Air Cimutan Subang, Wisata Alam Murah dengan Air Sebening Kaca Segini Harga Tiketnya!
Jika prompt ditulis dengan tepat, foto yang dihasilkan tidak tampak seperti buatan AI dan tetap mempertahankan wajah asli pengguna.
Tips Agar Hasil Edit Foto Tidak Terlihat Seperti AI
Gunakan foto asli dengan pencahayaan cukup dan wajah terlihat jelas.
Hindari prompt yang terlalu singkat atau ambigu.
Selalu minta AI untuk mempertahankan wajah asli dan ekspresi mata.
Tambahkan deskripsi pencahayaan alami agar hasil terlihat natural.
Gunakan kata seperti realistis, natural, dan fotogenik di dalam prompt.
Prompt Gemini AI Edit Foto di China Pakai Hanfu
1. Pose Berdiri Anggun
“Edit foto ini tanpa mengubah wajah asli, pertahankan tekstur kulit alami dan ekspresi mata hidup, ubah pakaian menjadi hanfu sutra warna lembut,
pose berdiri anggun dengan satu tangan memegang lengan baju, latar taman klasik China, pencahayaan natural sore hari, warna realistis, detail kain tajam, tampilan estetik sinematik tanpa kesan AI.”
2. Pose Duduk Tenang
“Gunakan foto asli ini sebagai dasar, jangan membuat wajah baru, ubah busana menjadi hanfu tradisional warna pastel, pose duduk santai dengan punggung tegak,
tatapan mata fokus dan tidak kosong, latar bangunan kayu China klasik, cahaya lembut alami, tekstur kain realistis, hasil foto natural dan fotogenik.”
3. Pose Melangkah Pelan
“Edit foto ini dengan mempertahankan wajah asli dan ekspresi alami, ubah pakaian menjadi hanfu klasik dengan detail lipatan nyata, pose melangkah pelan ke depan,
tatapan mata hidup sedikit ke samping, latar lorong batu kuno China, pencahayaan sinematik natural, warna seimbang, hasil realistis tanpa efek AI berlebihan.”
4. Pose Setengah Badan
Baca Juga:Viral di Media Sosial! Ini Dia Rekomendasi Wisata di Pangandaran, Nomor 3 Paling Ramai!Edit Foto di Mesir Jadi Keren Hanya dengan Prompt AI yang Lagi Viral
“Pertahankan wajah dan struktur asli foto ini, ubah pakaian menjadi hanfu elegan warna netral, pose setengah badan menghadap kamera,
