Alhamdulillah! Gaji ASN dan Guru Mulai Cair, Pemkot Tasikmalaya Janji TPG-THR Dibayar Besok Kamis

gaji ASN Kota Tasikmalaya Januari 2026 cair
Para ASN Pemkot Tasikmalaya saat mengikuti Apel Pagi, Senin (5/1/2026). Diskominfo for Radar Tasikmalaya
0 Komentar

Dengan mulai cairnya gaji ASN dan guru serta kepastian pembayaran TPG, Pemkot Tasikmalaya berharap persoalan tunggakan awal tahun tidak lagi berlarut dan aktivitas pelayanan publik bisa kembali berjalan normal. (rezza rizaldi)

0 Komentar