Dalam pernyataannya, ia mengaku bahwa genre aksi mata-mata merupakan sesuatu yang ia sukai sejak kecil, meski tidak pernah membayangkan bisa terlibat langsung dalam proyek seperti ini.
Ia menyebut tawaran peran di “HUMINT” sebagai kejutan besar.
Setelah membaca naskahnya, Park Jeong Min merasa proyek ini akan menjadi tantangan tersendiri, namun juga memberikan pengalaman yang menyenangkan sebagai aktor.
Jadwal Tayang Film HUMINT
Baca Juga:Persaingan Drama Korea Senin–Selasa Semakin Sengit, Spring Fever Debut dengan Rating SolidLee Na Young Jadi Pengacara Penyintas dalam Drama Korea Baru Berjudul Honour
Film “HUMINT” dijadwalkan tayang di bioskop pada 11 Februari. Bagi penggemar film aksi, spionase, dan drama politik, film ini menjadi salah satu rilisan yang wajib dinantikan.
