Dengan fitur ini, kamu akan mendapatkan saldo DANA gratis setiap kali seseorang mendaftar dan bertransaksi menggunakan kode referral milikmu.
Berikut langkah-langkahnya:
1. Buka aplikasi DANA.
2. Pilih menu Referral Program.
3. Salin dan bagikan kode unik milikmu ke teman, keluarga, atau di media sosial.
4. Setiap kali seseorang mendaftar dan melakukan transaksi pertama mereka, kamu akan memperoleh saldo bonus otomatis masuk ke akun DANA.
Baca Juga:Ajukan KUR BSI 2025 Tanpa Riba! Begini Cara dan Simulasi Angsuran KUR BSI 2025 Hingga Rp100 JutaSaldo DANA Gratis Rp321.000 dari Aplikasi Whaff Rewards 2025, Langsung Cair ke Dompet Digital
Semakin banyak orang yang kamu undang, semakin besar pula total saldo gratis yang kamu kumpulkan.
Bahkan beberapa pengguna berhasil memperoleh hingga ratusan ribu rupiah hanya dari membagikan kode referral ini!
Catatan Penting : Artikel ini bersifat informatif terkait saldo DANA Kaget Gratis. Segala bentuk risiko menjadi tanggung jawab pribadi pengguna, bukan tanggung jawab Radartasik.id