“Jenazah Yayah kini telah dibawa ke RSUD Ciamis untuk dilakukan otopsi,” pungkasnya.
Sementara itu, dari informasi yang dihimpun Radar Tasikmalaya, sebelum pembacokan itu terjadi, pelaku belum lama pulang dari Bandung. Ia baru dua hari berada di rumah kakaknya, Yayah. (Fatkhur Rizqi)
