RADARTASIK.ID – Di era digital sekarang, kecanggihan AI membuka banyak pintu kreativitas baru.
Salah satu tren paling magis adalah mengubah foto biasa menjadi potret fantasi ala putri di negeri dongeng dengan bantuan prompt ai dan Gemini AI.
Teknologi ini membuat siapa saja bisa bertransformasi menjadi seorang putri estetik di kerajaan dongeng penuh keajaiban.
Prompt AI Putri di Negeri Dongeng
Baca Juga:Review Beauty Blender dari B Erl Lovely Dazzling Beauty Blend, Rahasia Makeup Flawless Tanpa Crack!Rahasia Perawatan Wajah Lembut Bebas Jerawat dengan B Erl Very Berry Acne Treatment Oil Control Series
Berikut prompt ai yang bisa langsung digunakan untuk menghasilkan foto estetik dan realistis di Gemini AI.
1. Putri di Taman Bunga Mistis
“Ubah foto ini menjadi potret realistis seorang putri di negeri dongeng yang berdiri di taman bunga berwarna pastel.
Gunakan pencahayaan lembut sore hari, tatapan mata hangat dan hidup, gaun berlapis renda dengan kilau halus, dan rambut tertiup angin pelan.
Pastikan ekspresi wajah tetap alami seperti manusia nyata, bukan hasil AI.”
2. Putri di Balcon Kastil Senja
“Edit foto ini menjadi gambar seorang putri di negeri dongeng yang berdiri di balkon kastil megah saat matahari terbenam.
Wajahnya menatap lembut ke arah langit dengan senyum kecil alami, rambut bergelombang diterpa cahaya oranye senja,
dan gaun panjang berwarna keemasan berkilau. Pastikan kulit dan mata tetap realistis serta penuh kehidupan.”
3. Putri Hutan dengan Kupu-Kupu Ajaib
Baca Juga:Liburan Hemat Tapi Seru! Camping di Campground Curug Leles Majalengka yang Wajib DicobaTerungkap! Curug Cikondang, Air Terjun Cantik di Jawa Barat yang Memikat Hati Harga Tiketnya Cuma Segini!
“Transformasikan foto ini menjadi putri di negeri dongeng yang berada di tengah hutan hijau dipenuhi cahaya ajaib dan kupu-kupu beterbangan.
Tatapan mata lembut dan ekspresif, gaun warna hijau zamrud berpadu kilau alami,
rambut panjang berkilau keemasan, serta detail cahaya alami di sekelilingnya agar tampak realistis dan tidak kaku.”
4. Putri Air di Danau Kristal
“Edit foto ini menjadi potret realistis seorang putri di negeri dongeng yang duduk di tepi danau kristal.
Gunakan pencahayaan alami pagi hari, pantulan air yang lembut,
kulit tampak berkilau alami seperti terkena embun, dan gaun biru transparan seperti air.
Ekspresi wajah harus lembut dan penuh perasaan, bukan kosong.”
5. Putri Istana di Ruang Tahta
