Tenor 18 Bulan: Rp4.401.374 per bulan
Tenor 24 Bulan: Rp3.357.943 per bulan
Tenor 36 Bulan: Rp2.315.782 per bulan
Tenor 48 Bulan: Rp1.795.968 per bulan
Tenor 60 Bulan: Rp1.485.090 per bulan
Tips Agar Pengajuan KUR BRI Cepat Disetujui
Walaupun pengajuan KUR kini semakin mudah, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar pengajuanmu lebih cepat disetujui:
– Pastikan semua data dan dokumen yang diunggah benar dan valid.
– Gunakan identitas asli dan surat keterangan usaha resmi.
– Sertakan bukti bahwa usaha memang berjalan aktif, seperti foto tempat usaha atau laporan penjualan.
– Jaga riwayat kredit tetap bersih dan hindari tunggakan pinjaman sebelumnya.
Semakin lengkap dan transparan data yang kamu berikan, semakin cepat pula proses verifikasi dan pencairan dana dilakukan oleh pihak bank.
