4. Kyoto, Jepang
Edit foto [deskripsi orang/foto] agar terlihat di Kyoto, Jepang, di tengah jalanan tradisional dengan latar belakang rumah kayu dan lentera merah khas Jepang.
Tambahkan sentuhan dedaunan musim gugur, cahaya matahari lembut yang jatuh dari sisi kiri, serta suasana tenang dan hangat.
Gunakan artificial intelligence untuk menyesuaikan tone warna agar harmonis dengan tema budaya Jepang.
Baca Juga:Ubah Foto Diri Jadi Action Figure! 5 Prompt AI untuk Mainan Miniatur InteraktifTidak Perlu Keahlian Khusus, Prompt AI Ini Bikin Model 3D Menjadi Super Realistis!
Pastikan bayangan, pencahayaan, dan proporsi tubuh tetap realistis seolah foto diambil langsung di lokasi ikonik dunia ini.
5. Gurun Sahara
Ubah foto [deskripsi orang/foto] menjadi adegan di Gurun Sahara dengan latar pasir luas berwarna keemasan dan langit biru muda.
Tambahkan efek cahaya matahari terik, bayangan panjang di pasir, serta angin halus yang membuat pakaian dan rambut sedikit bergerak.
Gunakan prompt AI untuk menghasilkan tone kontras tinggi dengan detail tekstur pasir yang tajam.
Pastikan hasil akhir terlihat seperti pemotretan profesional bergaya eksplorasi dan petualangan menggunakan teknologi Gemini berbasis artificial intelligence.