Siap Meluncur! Infinix Hot 60 Pro Plus Semakin Dinanti, Akan Lebih Canggih Dari Dugaan?

Infinix Hot 60 Pro Plus
Infinix Hot 60 Pro Plus Bersiap Menaklukkan Segmen HP Ultra Tipis. Foto: youtube
0 Komentar

Namun begitu, absennya jack audio 3,5mm dan slot microSD mungkin jadi catatan kecil yang patut dipertimbangkan.

Jika membandingkan dengan pendahulunya, Hot 50 Pro yang dilepas dengan harga Rp2,1 juta, maka harga Infinix Hot 60 Pro Plus diperkirakan berada di kisaran Rp2,5 juta atau sedikit lebih.

Dengan segala keunggulan yang ditawarkan, smartphone midrange terbaik ini diprediksi bakal mencuri perhatian pasar dan menyaingi merek-merek besar di kelas yang sama.

Baca Juga:Redmi K80 Pro Usung Snapdragon 8 Elite, Di Indonesia Jadi Poco F7 Ultra, Seperti Ini Spek Tangguhnya!Simulasi Cicilan KUR BRI 2025, Cara Mudah Dapatkan Pinjaman 500 Juta Tanpa Proses Rumit

Jadi, kalau kamu sedang mencari HP ramping dengan performa mantap, kamera bagus, dan fitur lengkap, Hot 60 Pro Plus layak banget masuk wishlist.

Pantau terus update selanjutnya untuk tahu tanggal pasti peluncuran dan harga resmi perangkat stylish ini di Indonesia.

0 Komentar