“Kekuatan perempuan bukan hanya pada suara, tapi pada daya tahan, kepedulian dan konsistensi,” ungkapnya dalam sebuah seminar nasional.
Di tengah riuhnya dunia digital dan pergeseran nilai-nilai sosial, sosok seperti Hotum Hotimah adalah pengingat bahwa perubahan sejati datang dari konsistensi, kerja senyap, dan pengabdian yang tulus. (Ayu Sabrina)