Semua ini membuatnya jadi perangkat impian para gamer mobile.
Sementara untuk urusan kamera, ASUS tak sekadar menempelkan sensor.
Kamera utama 50 MP dengan sensor Sony IMX890, dukungan OIS, serta kamera depan 32 MP cukup andal untuk foto maupun video.
Bahkan perekaman video hingga 4K pun tetap stabil dengan dynamic range yang apik.
Dengan banderol harga yang lebih kompetitif, ROG Phone 9 FE sukses menghadirkan pengalaman flagship tanpa harus membuat kantong bolong.
Baca Juga:Mudah Cair! Cara Dapatkan Pinjaman 45 Juta KUR BCA 2025 untuk UMKMBoleh Dipakai! Pinjaman Non KUR BSI 2025 Bisa Digunakan untuk Biaya Sekolah, Asalkan…
Perpaduan antara desain solid, fitur gaming canggih, dan performa ekstrem menjadikannya pilihan logis bagi gamer sejati.