Media Italia: Gian Piero Gasperini Kandidat Kuat Pelatih AC Milan Musim Depan

Gian Piero Gasperini
Gian Piero Gasperini Tangkapan layar Instagram@atalantabc
0 Komentar

Setiap keputusan tetap akan berada di tangan Furlani, dengan restu dari pemilik Gerry Cardinale.

Meski musim depan ingin segera dirancang, Milan tidak ingin gegabah dalam mengambil keputusan.

Terlebih, jika gagal lolos ke kompetisi Eropa musim depan, musim 2025/26 akan menjadi titik awal baru dari proyek RedBird.

Baca Juga:Rummenigge Ramal Pemenang Duel Bayern Munchen vs Inter Milan Akan Lolos ke Final Liga ChampionsMedia Italia Ungkap Cara Inter Kalahkan Bayern Munchen: Andalkan Sayap dan Serangan Balik

Oleh karena itu, klub memilih menunggu perkembangan lebih lanjut, sembari menyusun strategi yang matang.

Furlani sendiri tengah disibukkan dengan berbagai agenda bisnis penting, sehingga keputusan terkait direktur olahraga dan otomatis pelatih kemungkinan besar baru akan diambil dalam beberapa minggu ke depan.

Milan akan mengambil waktu sebanyak-banyaknya demi memastikan pilihan yang tepat untuk memimpin skuad di era baru.

0 Komentar