Saddil Ramdani Setuju Gabung Persib Bandung untuk Musim Depan? Ini Harga Transfernya

Saddil Ramdani setuju gabung Persib Bandung untuk musim depan
Saddil Ramdani setuju gabung Persib Bandung untuk musim depan? Ini harga transfernya. Foto: instagram-@saddilramdani
0 Komentar

RADARTASIK.ID — Lini serang Persib semakin kuat dengan dikabarkannya Saddil Ramdani gabung Persib Bandung musim depan.

Sinyal kuat Saddil Ramdani setuju gabung Persib Bandung untuk musim depan sudah menjadi perbincangan Bobotoh.

Terlebih Saddil Ramdani gabung Persib Bandung semakin kuat karena pemain timnas Indonesia ini rela ke Bandung untuk bertemu orang-orang terkait Persib Bandung.

Baca Juga:Satu Pemain Cedera Persib Diultimatum Manajemen, Sudah Habiskah Kesabaran Bos-Bos Persib?Sesayang Ini Bobotoh Persib kepada Rachmat Irianto: Jangan Dilepas, Apalagi Ibunya Orang Sunda

Jika Saddil Ramdani gabung Persib Bandung maka lini serang Persib akan semakin gahar.

Saddil Ramdani bisa bermain sebagai sayap kiri di Persib Bandung.

Namun dia juga bisa dimainkan sebagai pemain sayap kanan dan gelandang serang di lini tengah.

Lalu berapa harga transfer Saddil Ramdani saat ini?

Harga transfer Saddil Ramdani saat ini yaitu Rp 4, 78 miliar.

Harga tersebut lebih kecil dari harga transfer Saddil Ramdani tertinggi yaitu Rp 5,21 miliar.Data tersebut di-update pada 19 Mei 2022.

Pengamat Persib Rony Anwari di kanal Youtube mengatakan bahwa ada beberapa tanda kuat Saddil Ramdani gabung Persib Bandung musim depan.

Menurut Rony Anwari, sudah santer dan deal Saddil Ramdani gabung Persib Bandung untuk musim depan.

Bobotoh disarankan untuk menunggu pernyataan resmi dari manajemen Persib Bandung soal Saddil Ramdani gabung Persib tersebut.

Namun demikian Rony memberikan persentase soal berapa persen peluang Saddil Ramdani gabung Persib Bandung?

Baca Juga:Fiks, Rachmat Irianto Masuk Kerangka Tim Persib Musim Depan, Bola Panasnya Kini di Tangan ManajemenPanas, Rachmat Irianto Hengkang dari Persib Bandung Musim Depan? Ini Curhatan Bojan Hodak Soal Nasib Rian

Menurutnya, peluang Saddil Ramdani gabung Persib cukup besar untuk musim depan.

Peluang Saddil Ramdani gabung Persib berdasarkan analisa Rony Anwari per Sabtu 5 April 2025 yaitu sekitar lebih dari 50 persen.

Termasuk ada beberapa sinyal kuat Saddil Ramdani tertarik gabung Persib Bandung.

Pertama, Saddil Ramdani datang ke Bandung pada awal musim Liga 1 2024/2025.

Saat Saddil Ramdani ke Bandung di awal musim ini, dia bertemu dengan pihak-pihak terkait Persib Bandung.

Namun kemungkinan ada beberapa hal yang belum deal antara Saddil Ramdani dengan Persib Bandung.

Saat itu Saddil Ramdani juga masih memiliki kontrak dengan klubnya Sabbah FC, klub Liga Malaysia.

Berdasarkan data Transfermarkt kontrak Saddil Ramdani di Sabah FC akan habis pada 31 Mei 2025.

Dengan demikian, kontrak Saddil Ramdani akan habis di akhir musim ini.

0 Komentar