Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya Minta Libur Petugas Kebersihan Digilir, Jangan Sampai Sampah Numpuk

Tempat pembuangan sampah di kota tasikmalaya
Kepala Bidang Pengelolaan Sampah Feri Arif Maulana (kaos oranye) memantau pembersihan salah satu TPS liar di Jalan Ir H Juanda pada Jumat 21 Maret 2025. (Firgiawan/Radartasik.id)
0 Komentar

Pihaknya memperkirakan volume sampah baru akan kembali normal dalam 10 hingga 14 hari setelah Lebaran. Peningkatan produksi sampah diprediksi berlangsung hingga H+7 Idulfitri sebelum akhirnya kembali ke tingkat biasanya.

“Pembersihan TPS liar ini diharapkan dapat menjaga kebersihan lingkungan selama periode Lebaran serta meningkatkan kesadaran masyarakat dalam mengelola sampah dengan lebih tertib,” ungkapnya. (Firgiawan)

0 Komentar