Kenriz Indonesian Idol Siap Wujudkan Ambisi Jadi Penyanyi Profesional

Kenriz
Kenriz Indonesian Idol 2025, Finalis Asal Aceh yang tereleminasi di Top 7
0 Komentar

Momen ini akan selalu dikenang sebagai salah satu kenangan magis di Indonesian Idol.

Setelah perjalanannya di Indonesian Idol, Kenriz tetap teguh dalam mengejar impian sebagai penyanyi profesional.

Dengan pengalaman dan pelajaran berharga yang ia dapatkan selama kompetisi, ia yakin dapat melangkah lebih jauh dalam dunia musik.

Baca Juga:4 Fakta Menarik Rafi Sudirman, Pemeran Borne di Film Rangga dan CintaTotalitas Tissa Biani dalam Film Norma: Antara Mertua dan Menantu

Optimisme dan kerja keras menjadi modal utama bagi Kenriz untuk menggapai kesuksesan di industri musik Tanah Air.

0 Komentar