Dia bisa duetkan dengan Jay Idzes seperti pada pertandingan kualifikasi sebelumnya.
Selain Ridho, terdapat dua pemain lainnya yang bisa menjadi pilihan utama di posisi center back.
Kedua pemain yang dimaksud adalah Jordi Amat dan Justin Hubner.
Terkhusus Justin Hubner, pemain yang memperkuat Wolverhampton ini sudah bisa tampil menghadapi Bahrain.
Baca Juga:Kabar Buruk Jelang Lawan Bahrain, Dua Bintang Timnas Indonesia Mengalami Cedera, Ini Kata Tim DokterMenelisik Peluang Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026 Melalui Putaran Ketiga, Masih Ada Kesempatan?
Pada pertandingan menghadapi Socceroos, pemain muda ini terpaksa absen karena mendapat kartu merah pada pertandingan melawan Arab Saudi tanggal 19 November 2024 lalu.