BRI Unit Mangunreja Berikan Pelayanan Terbaik dalam Penyaluran PIP di Kabupaten Tasikmalaya

BRI Unit Mangunreja
Pegawai BRI Unit Mangunreja melayani orang tua penerima bantuan PIP dalam mengaktivasi rekening, Selasa, 18 Maret 2025. (Radika Robi Ramdani/Radartasik.id)
0 Komentar

Sebagian besar penerima bantuan ini belum memiliki buku rekening atau kartu ATM.

Namun, dengan adanya kemudahan pencairan melalui ATM, proses penyaluran bantuan diharapkan akan lebih cepat dan efisien bagi para penerima di masa depan.

Dengan upaya ini, BRI Unit Mangunreja berperan penting dalam mempermudah akses bantuan sosial kepada masyarakat, sekaligus mendukung kelancaran pendidikan bagi siswa yang membutuhkan. (Radika Robi Ramdani)

0 Komentar