Bukan Lip Balm! Ini Lip Oil yang Terbukti Melembapkan dan Mencerahkan Cocok Untuk Sehari Hari

TOP 4 Lip Oil
Lip Oil yang ampuh melembabkan dan mencerahkan bibir gelap
0 Komentar

RADARTASIK.ID – Sedang mencari lip oil yang terbukti melembapkan sekaligus tahan lama?

Produk ini semakin populer karena mampu memberikan kelembapan ekstra, menutrisi bibir, dan memberikan tampilan glossy yang sehat.

Berbeda dengan lip balm atau lip tint biasa, lip oil mengandung campuran minyak alami, vitamin, serta bahan bergizi lain yang tidak hanya mempercantik tetapi juga merawat bibir secara intensif.

Berikut beberapa rekomendasi lip oil terbaik yang bisa kamu coba!

1. Pinkflash Pure Natural Care Plus Lip Oil

Baca Juga:Sensasi BBQ Korea Asli! Resto All You Can Eat Terbaru di Tasikmalaya Ini Pakai Charcoal!Surga Kuliner di Deket Alun-alun Kota Tasikmalaya, Jajanan Ini Lagi Viral!

Salah satu lip oil yang terbukti melembapkan adalah Pinkflash Pure Natural Care Plus Lip Oil.

Produk ini mampu memberikan tampilan bibir yang plumpy dan terhidrasi berkat kandungan ceramide dan ekstrak kelp.

Lip oil ini mengandung bahan anti-aging yang mampu mengurangi garis halus pada bibir.

Produk ini tersedia di berbagai toko kecantikan online maupun offline.

Cocok bagi kamu yang ingin bibir lembap, cerah, dan tampak sehat.

Bisa digunakan sepanjang hari, baik sebagai lip topper maupun pelembap malam.

Lip oil ini membantu mengangkat sel kulit mati sehingga bibir tampak lebih cerah alami.

Menariknya, produk ini juga memiliki klaim waterproof, sehingga lebih tahan lama di bibir.

2. Focallure Pure Natural Lip Oil

Baca Juga:Mau Wajah Cerah Sebelum Lebaran? Ini Dia Cara Mencerahkan Wajah Kusam Hanya Dengan 3 Bahan Alami Ini!Cuma Pakai Ini! Bisa Menghaluskan Tumit Kasar Jadi Mulus Lagi dalam Semalam

Lip oil yang satu ini sangat cocok digunakan di pagi dan malam hari untuk melembapkan dan mencerahkan bibir.

Apa bedanya dengan produk lain? Terdiri dari dua varian, yaitu Daily Lip Oil untuk penggunaan siang hari dan Night Lip Oil untuk perawatan malam.

Jika kamu memiliki bibir kering dan kusam, produk ini bisa jadi solusi terbaik.

Penggunaan rutin di malam hari dapat memberikan bibir lebih lembut di pagi harinya.

Bagaimana daya tahannya? Produk ini diklaim bisa melembapkan hingga lebih dari 8 jam.

3. Bioaqua Magic Color Lip Oil

Lip oil dari Bioaqua ini menawarkan kombinasi pelembap bibir dan pencerah bibir.

Mengandung vitamin E dan ekstrak aloe vera, yang berfungsi melindungi bibir dari kerusakan akibat paparan sinar matahari.

Kamu yang ingin bibir lebih cerah dan lembut bisa mencoba produk ini.

0 Komentar