Update Klasemen Persebaya dan PSIS Semarang Usai Imbang pada Pekan 27 Liga 1 2024-2025

persebaya vs psis
Laga Persebaya vs PSIS Semarang yang berlangsung di Stadion GBT, Rabu 12 Maret 2025 berakhir imbang 1-1. (persebaya.id)
0 Komentar

Dilihat di akun YouTube Official Persebaya, seluruh anggota tim merasakan kekecewaan yang sama setelah kemenangan di depan mata sirna.

Oktafianus Fernando yang gagal mengkonversikan peluang menjadi gol terlihat duduk lemas di lapangan.

Melihat Oktafianus terpuruk, para pemain Bajul Ijo langsung mendekatinya dan memberikan dukungan untuk bangkit.

0 Komentar