Dengan kondisi pasar yang penuh ketidakpastian, banyak investor bertanya-tanya apakah mereka harus menjual asetnya atau justru memanfaatkan momen ini untuk membeli di harga rendah.
Para analis menyarankan agar investor tetap tenang dan tidak terburu-buru mengambil keputusan.
Beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum membeli atau menjual aset kripto:
Baca Juga:Harga Pi Network (PI) Bisa Anjlok di Bawah US$1? Simak Prediksi Harga PI 2025-2027!Pasar Kripto Kembali Terguncang ! Harga Bitcoin Anjlok, BTC to IDR Hari Ini Turun Drastis
1. Analisis Teknis & Fundamental: Periksa apakah ada indikasi pembalikan tren dalam waktu dekat.
2. Kondisi Pasar Global: Pantau kebijakan ekonomi dan pergerakan indeks saham utama yang dapat memengaruhi harga kripto.
3. Manajemen Risiko: Jangan menginvestasikan lebih dari yang mampu Anda tanggung kerugiannya.