Atlet Karate Tasikmalaya Utara Siap Tempur di Kejuaraan Shukaido 2025 di Malang

Atlet Karate Tasikmalaya Utara
Atlet karate binaan dojo Shobotu Ciawi, Tasikmalaya Utara, tengah menjalani program latihan intensif baru-baru ini. (Istimewa for Radartasik.id)
0 Komentar

Ia berharap ketiga atlet ini bisa meraih medali dalam kejuaraan tersebut, dan membawa nama baik Kabupaten Tasikmalaya.

”Kami berdoa semoga atlet tersebut dalam kesehatan dan dapat menampilkan penampilan terbaiknya, sehingga pulang dapat membawa medali,” terang Dodi. (Radika Robi Ramdani)

0 Komentar