2. Surga Menanti – Lagu Religi Tentang Perjuangan Palestina
Selain berkolaborasi dengan Wali, Mostafa Atef juga menggandeng Melly Goeslaw dalam lagu religi berjudul “Surga Menanti”.
Lagu ini dirilis pada awal Ramadan 2025 dan membawa pesan mendalam mengenai kehidupan di Palestina yang menurut keyakinan Islam, dekat dengan kemuliaan surga bagi mereka yang mati syahid.
Lirik lagu ini sangat emosional, menggambarkan rasa kepedihan, kecemasan, serta harapan di tengah konflik dan perjuangan.
Berikut lirik Surga Menanti
Baca Juga:FIFA Gandeng Coldplay untuk Halftime Show Final Piala Dunia 2026Keseruan Jackson Wang di Indonesia Bersama Artis Lokal, Dari Reza Arap hingga Raditya Dika
Tersungkur dalam rasaMenatap ke atasAwan di angkasaLamunanku melayangKecemasan dan kesedihan membentang
Kubiarkan diriku Melayangkan ingin pada bait doa
Bergemuruh dadakuMarah dan sedih bergantian menyerang
Darah dan dagingkuMalu melekat di dirikuAndainya aku hilang ibaDan tak mau berdiri untuk Palestine
Andai bisa mintaBertukar tempat dengan yang di sanaWalau keamtian jadi sahabatNamun pasti surga menanti
Kedua lagu ini memiliki tema utama yang berbeda, namun sama-sama menyampaikan pesan religius yang mendalam.
Kolaborasi antara penyanyi Mesir dan artis Indonesia ini menunjukkan bagaimana musik dapat menjadi sarana dakwah dan pengingat akan nilai-nilai Islam yang luhur.