PSS Sleman Kian Terpuruk di Zona Degradasi, Kevin Gomes Bertekad Hapus Grafik Buruk, Masih Ada Peluang?

pss sleman, kevin gomes
Pemain PSS Sleman Kevin Gomes saat melawan Barito Putera di Stadion Manahan, Senin 3 Maret 2025. (Foto: ligaindonesiabaru.com)
0 Komentar

Jika meraih 3 poin pada laga ini, Super Elja berpotensi naik ke posisi 17 atau setingkat di atasnya.

Mampukah Pieter Huistra menghapus grafik buruk PSS dalam 9 laga ke depan? Menarik untuk ditunggu starteginya.

0 Komentar