Lima Kandidat Pelatih Baru AC Milan: Dari Fabregas hingga Igor Tudor

Cesc Fabregas
Cesc Fabregas Tangkapan layar Instagram@comofootball
0 Komentar

5. Igor Tudor

Jika Sarri memiliki masalah dengan Tare, Tudor justru mendapat dukungan dari mantan direktur olahraga Lazio tersebut.

Tudor sebelumnya masuk radar Milan sebelum Conceicao ditunjuk, dan ia bisa kembali menjadi kandidat utama musim panas nanti.

Selain itu, ia pernah satu tim dengan Zlatan Ibrahimovic di Juventus (2004/05), yang bisa menjadi nilai tambah dalam hubungannya dengan klub.

0 Komentar