3 Pemain datang ke Timnas Indonesia, Australia Kehilangan Sejumlah Pemain Andalan, Harry Souttar Absen?

timnas indonesia
Kolase bek Australia Harry Souttar dan calon pemain Timnas Indonesia Dean James. (Instagram harry_souttar / dean11james)
0 Komentar

Hingga saat ini, Indonesia masih berada di peringkat 3 klasemen Grup C dengan perolehan 6 poin.

Poin ini sama perolehannya dengan Arab Saudi, Bahrain, dan China yang berada di peringkat 4, 5 serta 6.

Sementara itu, Socceroos (Australia) berada di posisi kedua dengan perolehan 7 poin atau unggul 1 poin dari peringkat 3 hingga 6.

Berikut ini hasil kedua tim nasional penghuni Grup C tersebut:

Indonesia

Imbang 1-1 dengan Arab Saudi

Imbang 0-0 dengan Australia

Imbang 2-2 dengan Bahrain

Takluk 1-2 dari China

Takluk 0-4 dari Jepang

Menang 2-0 atas Arab Saudi

Australia

Takluk 0-1 dari Bahrain

Imbang 1-1 dengan Indonesia

Menang 3-1 atas China

Imbang 1-1 dengan Jepang

Imbang 0-0 dengan Arab Saudi

Imbang 2-2 dengan Bahrain

0 Komentar