Ini Jumlah Tim Grup C Zona Asia yang akan Lolos Piala Dunia 2026 dan Tim yang Masuk Putaran Keempat

timnas indonesia
Timnas Indonesia berpeluang lolos Piala Dunia 2026. (PSSI)
0 Komentar

Pemenang dari babak ini akan mendapatkan satu tiket terakhir menuju Piala Dunia. Jika hal itu terjadi, maka ada 9 wakil dari Asia yang berkontestasi di sepak bola tertinggi di dunia itu.

Mengacu pada regulasi di atas, Timnas Indonesia berpeluang besar lolos ke ajang Piala Dunia tahun 2026 mendatang.

0 Komentar