Serunya Touring Wajib Honda Bogor StreetFire Club: Rute Menantang, Pantai Indah, dan Tradisi Brotherhood

Honda Bogor StreetFire Club
Honda Bogor StreetFire Club (HBSC) kembali mengadakan kegiatan Touring Wajib menuju Pantai Santolo, Garut, pada Sabtu, 8 Februari 2025. 
0 Komentar

Setelah pelantikan, seluruh peserta menikmati makan bersama sebagai bentuk kebersamaan dan kekompakan dalam komunitas.

Untuk semakin memeriahkan suasana, berbagai permainan seru turut diadakan dengan hadiah menarik bagi para peserta.

Menjelang siang, rombongan bersiap untuk kembali ke rumah masing-masing, menutup perjalanan touring yang penuh makna ini.

Baca Juga:Distributor Pupuk Angkat Bicara Terkait Dugaan Manipulasi Data Distribusi ke Kios Pupuk Lengkap di TasikmalayaSering Diabaikan, Windshield Motor Ternyata Punya Manfaat Besar!

Ketua Umum HBSC, Bro Bhewe, berharap agar kegiatan ini dapat menjadi awal yang baik bagi para anggota baru untuk berkontribusi dalam membawa HBSC ke arah yang lebih baik.

Ia juga mengingatkan para anggota senior untuk memberikan contoh yang baik kepada anggota baru, sehingga organisasi dapat semakin solid, baik dalam lingkungan internal maupun eksternal.

Dengan semangat kebersamaan yang kuat, HBSC terus berkomitmen untuk menjaga nilai persaudaraan dan keselamatan berkendara dalam setiap kegiatannya. HBSC, The Real of Brotherhood! (*)

0 Komentar