Keputusan KPU Kabupaten Ciamis Jadi Sorotan Akademisi, Seharusnya Hanya Herdiat yang Ditetapkan

kpu kabupaten ciamis
KPU Kabupaten Ciamis mengumumkan penetapan pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Ciamis Terpilih di spanduk yang dipasang di depan kantornya, Rabu, 15 Januari 2025. (Fatkhur Rizqi/Radartasik.id)
0 Komentar

Dengan adanya perbedaan pandangan ini, keputusan KPU terkait penetapan pasangan calon terpilih menjadi sorotan, terutama terkait penerapan ketentuan dalam Undang-Undang Pemilu yang mengatur tentang calon yang meninggal dunia sebelum pemungutan suara. (Fatkhur Rizqi)

0 Komentar