RADARTASIK.ID– Jadwal Acara Trans7 Sabtu, 4 Januari 2025 akan terjadi pada tulisan kali ini, diantaranya ada program kuliner Enaknya Mantul hingga Movie Vaganza Teka Teki Tika.
Trans7 kembali hadir dengan ragam acara menarik pada hari ini dengan program yang menghibur dan variatif ini siap menemani waktu santai Anda bersama keluarga.
Dari acara kuliner yang menggugah selera hingga film-film berkualitas, Trans7 memastikan pengalaman menonton yang memuaskan.
Baca Juga:Jadwal Acara TransTV Sabtu, 4 Januari 2025: Sinema Spesial San Andreas hingga Bioskop TransTV CJ7Jadwal Acara Indosiar Sabtu, 4 Januari 2025: Blockbuster Film Asia Spesial Tahun Baru Blade Of Fury
Program Enaknya Mantul, yang tayang pukul 10.15 WIB, menghadirkan wisata kuliner Kenta dan Cindy Gulla sebagai pembawa acara.
Selanjutnya, Movie Vaganza akan menayangkan film lauar lebar Teka-Teki Tika pukul 11.15 WIB.
Film drama misteri ini merupakan karya Ernest Prakasa yang dirilis pada 2021. Sebagai film keenam hasil kerja sama Ernest dengan Starvision Plus, Teka-Teki Tika menampilkan cerita penuh teka-teki yang mengungkap konflik keluarga.
Dibintangi oleh Sheila Dara, Morgan Oey, Dion Wiyoko, dan Ferry Salim, film ini menyajikan kombinasi drama dan misteri yang memukau.
Jadwal Lengkap Trans7 Sabtu, 4 Januari 2025.
Berikut adalah rangkaian program lengkap yang dapat dinikmati pemirsa:
00:45 The Police 01:30 Best Fishing 02:00 Rekonstruksi 02:30 Oggy And The Cockroaches 03:30 Just For Laugh Gags 04:15 Foodies 05:15 Jalur Langit 06:00 Redaksi Pagi Akhir Pekan 07:00 Selebrita Pagi On The Weekend 07:30 Spotlite 08:30 Obrolan Tiap Waktu (OTW) 09:30 Bikin Seneng 10:15 Enaknya Mantul 11:15 Movie Vaganza: Teka Teki Tika 13:00 Warkop: IQ Jongkok 14:15 Redaksi 15:15 Jejak Si Gundul 16:00 Makan Receh 17:00 Selebrita On The Weekend 18:00 On The Spot 19:00 Secret Story 19:30 POV (Pasti Obrolan Viral) 20:15 Arisan 21:30 BTS 22:45 The Police 23:30 Movie Vaganza: Surat Untukmu
Nikmati Hiburan Berkualitas di Trans7!
Sebagai salah satu stasiun televisi terkemuka di Indonesia, Trans7 konsisten menyajikan program hiburan berkualitas untuk berbagai kalangan.
Mulai dari program kuliner, komedi, hingga film dengan cerita mendalam, semuanya dapat dinikmati tanpa meninggalkan rumah.
Baca Juga:Jadwal Acara SCTV Sabtu, 4 Januari 2025: Tayang FTV hingga Sinetron Naik Ranjang Jadwal Acara RCTI Sabtu, 4 Januari 2025, Tayang Sinema Siang: Me Vs Mami hingga Box Office Movie: 22 Menit
Namun, perlu diingat bahwa jadwal acara dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya. Pastikan Anda memeriksa pembaruan terkini agar tidak melewatkan program favorit.
Temani akhir pekan Anda dengan tayangan seru dan bervariasi hanya di Trans7!***