BKPSDM Kota Tasikmalaya Saklek, Tenaga Non-ASN DKP3 Tak Bisa Ikut Seleksi PPPK

BKPSDM
Kepala BKPSDM Gungun Pahlagunara saat mendampingi Pj wali kota H Asep Sukmana, melaksanakan monitoring pelaksanaan tes pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) Bertempat di Al Fath Building Center, Senin (9/12/2024). (IST)
0 Komentar

Meski demikian, Gungun menyatakan bahwa pihaknya tetap membuka ruang dialog, tetapi dengan catatan harus berdasarkan bukti-bukti valid. BKPSDM berharap para mantan tenaga non-ASN memahami bahwa syarat pengakuan status tenaga honorer tidak dapat diabaikan. Sementara itu, pihak eks-tenaga WUB masih berharap adanya solusi atas tuntutan mereka.

“Kami tidak menutup pintu komunikasi, kemarin juga mereka datangi BKPSDM, tetapi harus ada bukti administratif sesuai aturan,” ujarnya. (Firgiawan)

0 Komentar