SDN 3 Gununglipung Kota Tasikmalaya Laksanakan Simulasi ANBK 2024 dengan Perangkat Baru

SDN 3 Gununglipung Kota Tasikmalaya
Kepala SDN 3 Gununglipung Euis Dahniati (tengah, berdiri) memantau simulasi ANBK yang diikuti oleh seluruh siswa kelas V, Senin, 23 September 2024. (Fitriah Widayanti/Radartasik.id)
0 Komentar

Namun, dia juga mengakui bahwa hasil ANBK di tahun-tahun sebelumnya belum memuaskan.

Masih ada beberapa siswa yang belum mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang ditetapkan oleh pemerintah, dengan beberapa hasil ANBK di SDN 3 Gununglipung masih menunjukkan kategori ”kuning”.

Dengan upaya yang sedang dilakukan melalui latihan dan simulasi, Euis berharap sekolahnya dapat memperbaiki hasil ANBK tahun ini, sehingga seluruh siswa bisa mencapai standar yang diharapkan pemerintah. (Fitriah Widayanti)

0 Komentar